Postingan

Menampilkan postingan dari Juli 22, 2025

SMPN 2 Makassar Diduga Jadi Sarang Pungli Seragam dan Calo SPDB,Ketua Pandawa Pattingalloang Desak Investigasi dan Melakukan Aksi Demonstrasi

Gambar
prolinknewsmedia.com Makassar, Dunia pendidikan Kota Makassar kembali diwarnai dugaan praktik pungutan liar (pungli). Kali ini, SMP Negeri 2 Makassar diduga kuat menjual seragam sekolah kepada siswa baru dengan harga fantastis, yakni mencapai Rp1.800.000 per paket. Tindakan ini dinilai bertentangan dengan kebijakan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan serta program Wali Kota Makassar yang mengamanatkan pembagian seragam sekolah secara gratis untuk siswa SD dan SMP negeri. Praktik tak terpuji tersebut diperkuat oleh beredarnya kwitansi pembayaran yang diterima sejumlah orang tua siswa. Bukti transaksi itu menunjukkan adanya dugaan jual beli seragam secara langsung antara pihak sekolah dan wali murid, yang secara jelas mencederai semangat pemerataan pendidikan, transparansi, serta akuntabilitas publik. Ketua Pandawa Pattingalloang Kota Makassar, Imran SE., menyatakan sikap tegas atas dugaan pelanggaran tersebut. Ia mengaku telah menerima sejumlah laporan dari orang tua siswa yang merasa...

Duta Dua Ribu Tampil Perdana di Film Layar Lebar “Doti”, Ajak Masyarakat Nonton Serentak

Gambar
prolinknewsmedia.com MAKASSAR, Dunia hiburan Tanah Air kembali dihebohkan dengan kemunculan sosok yang tak asing di media sosial, Duta Dua Ribu, tukang parkir viral yang dikenal lewat aksi-aksi jenakanya. Kali ini, bukan lewat konten lucu atau aksi DJ, namun tampil perdana di film layar lebar berjudul “DOTI (Tumbal Ilmu Hitam)”. Film Doti merupakan karya produksi dari Ruang Visual Production dan disutradarai oleh Bayu Pamungkas. Menariknya, film ini diangkat dari kisah nyata yang terjadi di Kampung Jonjo, Malino, Sulawesi Selatan. Cerita yang mengangkat sisi gelap praktik ilmu hitam ini diharapkan mampu memberikan warna baru dalam dunia perfilman horor Indonesia. Pemilik akun Instagram @aslina_karca, yang selama ini dikenal sebagai Duta Dua Ribu, mengungkapkan rasa bangganya bisa ikut terlibat dalam proyek film ini. Ia beradu akting dengan sejumlah artis senior seperti Billy Budjanger, Ahmad Pule, Della Ogini Lidya, Anita Tanjung, dan Cassanova. “Saya sangat senang dan bangga bisa terl...

PT Medan Bebaskan Selamet: Bukan Tindak Pidana, Tengku Ade dan Zainur Rusdi Harusnya Ikut Bebas

Gambar
prolinknewsmedia.com Medan, Pengadilan Tinggi Medan membebaskan Selamet, terdakwa dalam kasus dugaan korupsi pengajuan kredit di Bank Sumut Cabang Serdang Bedagai. Dalam putusan Nomor 22/PID.SUS-TPK/2025/PT MDN yang dibacakan 28 April 2025, MA menyatakan bahwa perbuatan terdakwa memang terbukti, tetapi tidak termasuk dalam kategori tindak pidana korupsi. Putusan ini sekaligus membatalkan vonis sebelumnya dari Pengadilan Tipikor Medan (Nomor 1/Pid.Sus-TPK/2025/PN Mdn), dan menyatakan: 1 Membatalkan putusan Pengadilan Tipikor Medan; 2. Menyatakan terdakwa terbukti melakukan perbuatan sebagaimana didakwakan, namun bukan merupakan tindak pidana; 3, Melepaskan terdakwa dari segala tuntutan hukum;, 4, Memulihkan hak-hak terdakwa dalam kedudukan, kemampuan, dan harkat martabatnya; dan 5, Memerintahkan agar terdakwa dibebaskan segera setelah putusan dibacakan. Selamet sempat ditahan sejak 9 Desember 2024 hingga awal Mei 2025. Dengan putusan inkrah ini, muncul harapan publik bahwa terdakwa lain...